Lama sudah akhirnya bisa posting lagi.. :) ini adalah terusan dari Cara Membaca Pola Candlestick Bag I. Bagi anda yang belum baca silahkan menuju TKP doloo..Yang akan saya bahas ini adalah bagaimana cara membaca candlestick pola pembalikan dan netral. Meskipun harga mengalami kenaikan atau penurunan secara terus menerus pastilah ada saatnya pola-pola berikut menandakan bahwa pola bearish atau bullish sudah mencapai puncaknya dan kembali berbalik arah. Bagaimana cara mengetahui pola-pola tersebut dan kapan? Di bawah ini adalah gambar-gambar candlestick pola pembalikan dan netral bersama dengan penjelasannya.
candlestick ini nampaknya seperti indikator yang sederhana dalam trading, padahal sebenarnya banyak sekali istilahnya yang memang meerupakan cerminan dari pergerakan market yang ada, dan hal ini bisa kita manfaatkan dengan baik di OctaFx bila bisa dipahami dengan baik semua definisinya
2 comments:
candlestick ini nampaknya seperti indikator yang sederhana dalam trading, padahal sebenarnya banyak sekali istilahnya yang memang meerupakan cerminan dari pergerakan market yang ada, dan hal ini bisa kita manfaatkan dengan baik di OctaFx bila bisa dipahami dengan baik semua definisinya
Ternyata lumayan rumit juga gan untuk membaca chart candlestick ini ya. Terima kasih infonya gan. Tips Trading
"Jadilah Orang pertama yang memberikan komentar. Budayakan berkomentar setelah membaca".